Bidadari Surga
Keisya Avicenna
Tuesday, October 26, 2010
0 Comments
Ibarat melakukan pendakian, jalan menuju puncak memang tak slalu mudah. Akan ada batu cadas atau tebing curam yang mnghadang! Akan tetapi, setelah sampai di puncak akan tergantikan dengan hamparan awan yang luar biasa indahnya, bunga-bunga edelweis yang merona, hembusan bayu yang sejukkan jiwa, dan senyum mentari hangatkan hati!
Allahu Akbar!!!
~LELAH VS LILLAH, teruslah berjuang, berani melangkah, dan jangan mudah menyerah!